Anggota DPRD Tinjau Tanaman Padi dan Beri Sprit Kepada Warga



Pesisir Barat, transsumateratv.com- Untuk menjalin silaturahmi kepada warga, salah satu dari wakil rakyat, anggota DPRD Pesibar Ali Yudiem,SH dan juga wakil Ketua dua DPRD kabupaten Pesisir Barat dari praksi PKB Pesibar menghadiri tanaman padi perdana di Desa Way Nukak  kecamatan Karya Penggawa Kabupaten Pesisir Barat, Jum'at (20/8/2021).

Tujuannya kami di sini untuk memberi spirit kepada warga supaya di kabupaten Pesisir Barat ini di dalam pertanian Padi maupun pertani lainya bisa terlihat maju dalam mengembangkan perekonomian warga, tutur wakil rakyat Ali Yudiem,SH.

Lebih lanjut, wakil rakyat DPRD Kabupaten Pesisir Barat yang ramah tamah ini, dengan sapaan Mamak Ali Yudiem, SH Yang Tinggal Di Pekon Penggawa V Ulu Kecamatan Karya Penggawa walaupun saat ini di musim pendemi covid-19 kami sebagai wakil rakyat siap membantu apa yang di harapkan oleh masyarakat.

Dari itu Hal senada warga Desa Way Nukak Kecamatan Karya Penggawa Asep Damaskah Mengatakan Ucap terima kasih Atas kehadiranya BPK Ali yudiem SH bisa hadir  di desa kami ini untuk meninjau langsung penanaman padi perdana.

Harap kami sebagai masyarakat sini meminta ke pada wakil rakyat Ali Yudiem SH ,untuk di mudahkan segala urusan di dalam bidang  pertanian.terutama pupuk. Mohon untuk di pelancar, pungkasnya. (LUKMAN/YULI)
Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak